MNCS Daily Scope Wave 23 Juni 2023 IHSG IHSG ditutup terkoreksi 0,75% ke 6,652 disertai dengan tingginya volume penjualan. Waspadai akan area support yang berada di 6,626, apabila IHSG menembus level tersebut, maka IHSG akan membentuk wave b dari wave (i) ke arah 6,601. Namun, bila IHSG masih mampu berada di atas supportnya, maka IHSG akan bergerak menguat kembali menguji 6,744-6,819 untuk membentuk wave c dari wave (i) pada label merah.. Support: 6,626, 6,578 Resistance: 6,744, 6,772 ADMR - Buy on Weakness ADMR menguat signifikan 11,31% ke 935 dan disertai dengan adanya peningkatan volume pembelian. Kami perkirakan, posisi ADMR saat ini sedang berada pada bagian dari wave (iii) dari wave [i], sehingga ADMR masih berpeluang melanjutkan penguatannya. Buy on Weakness: 870-905 Target Price: 990, 1,090 Stoploss: below 855 ERAA - Buy on Weakness ERAA menguat 1,26% ke 482 dan masih didominasi dengan volume pembelian. Selama ERAA tidak terkoreksi ke bawah 470 sebagai stoplossnya, maka posi
Website Saham Online Indonesia