Mirae Asset Sekuritas Indonesia Technical Insight
July 26, 2023
(tasrul@miraeasset.co.id)
IHSG Daily, 6,917.71 (+0.27%), mixed to higher, daily trading range 6,901 – 6,956. Critical level di 6,820. Indikator MFI optimized dan indikator RSI optimized masih cenderung naik namun terbatas, sementara indikator W%R optimized rawan koreksi. Indeks ini diatas normal upper band pada Bollinger Bands Optimized. Pada periode weekly, indikator MFI optimized indikator RSI optimized dan W%R optimized masih berada di overbought area dan rawan koreksi dengan sebaran volume terbanyak dari sisi demand dan supply berada di bawah level saat ini
ACES Daily, 750 (+2.04%), trading buy, TP 790, daily trading range 740 – 782. cut loss level di 700. Indikator MFI optimized, indikator RSI optimized dan indikator W%R optimized masih cenderung bergerak naik. Harga saat ini berada di atas center line pada Bollinger Bands optimized dengan sebaran volume terbanyak dari sisi demand dan sisi supply berada bawah level saat ini.
BEST Daily, 180 (-1.63%), buy on weakness, TP 194, daily, trading range 178 –184. cut loss level di 170. Koreksi indikator MFI optimized, indikator RSI optimized dan indikator W%R optimized koreksi terbatas. Harga masih betrada di bawah center line pada Bollinger Bands optimized dengan sebaran volume terbanyak dari sisi demand berada di bawah dan sisi supply berada diatas level saat ini.
MDKA Daily, 3,400 (+0.89%), sell on strength, TP 3,460 daily trading range 3,340 – 3,440, cut loss level di 3,260. indikator MFI optimized, indikator RSI optimized dan indikator W%R optimized masih cenderung bergerak naik namun mulai terbatas. Harga masih di atas center line pada Bollinger Bands optimized dengan sebaran volume terbanyak dari sisi demand dan sisi supply berada di bawah level harga saat ini.
-
Materi video tutorial belajar trading dan investasi saham ada di Channel Youtube Saham Online.
Komentar
Posting Komentar