Warren Buffett merupakan seorang investor yang sangat handal dan mampu menjadi salah satu orang terkaya di muka bumi karena kemampuannya berinvestasi di banyak perusahaan. Oleh karena itu, investasi saham ala warren buffett kerap dijadikan panduan bagi para investor. Secara garis besar, Warren Buffett biasanya akan berinvestasi pada perusahaan yang tidak terlalu diperhitungkan orang lain. Ia termasuk investor yang sangat teliti dan memiliki pertimbangan sangat baik dalam menentukan jenis investasi yang akan dilakukannya. Hal lain yang bisa kamu pelajari dari sosok Warren Buffett adalah saat berinvestasi di sebuah perusahaan, maka jadilah seorang pemilik. Kamu perlu berhemat dan menginvestasikan uang sedikit demi sedikit dalam jangka panjang di sebuah perusahaan. Jangan pernah berpikir bisa menjadi orang kaya dalam waktu singkat dengan berinvestasi di pasar modal. Butuh kesabaran dan dedikasi untuk konsisten berinvestasi agar kamu bisa mendapatkan hasil yang optimal. Daftar Isi
Website Saham Online Indonesia