Panin Sekuritas Daily
17 Maret 2021
by William Hartanto
PT Gajah Tunggal Tbk (GJTL)
Resistance Breakout: Mengalami penguatan menembus resistance pada Rp 890 (pola bullish flag), melanjutkan tren menguat.
Speculative buy and hold Rp 890, dengan target harga Rp 1.000-Rp 12.00, stop loss
PT Nusantara Infrastructure Tbk (META)
Rising Volume: Mengalami peningkatan volume transaksi, pergerakan sideways potensi menguat.
Buy Rp 157–Rp 158, target harga di Rp 180, stop loss support: Rp 148; Rp 143 dan resistance: Rp 160; Rp 180.
PT Pollux Properti Indonesia Tbk (POLL)
Chart Pattern: Mengkonfirmasi pola descending triangle dan melanjutkan penguatan, resistance yang dituju pada Rp 5.900.
Sell on strength. Support di Rp 5.575; Rp 4.900, sementara resistance: Rp 5.900; Rp 6.825.
PT Timah Tbk (TINS)
Testing Support: Menguji support pada Rp 1.575. Jika ditembus akan menjadi pola double top yang mana merupakan pola bearish.
Wait and see. Support berada di Rp 1.575 dan resistance Rp 2.040.
Komentar
Posting Komentar