PT Ace Hardware Indonesia Tbk (ACES)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 1.785 atau menguat Rp 15. Secara teknikal, candle terbentuk inverted hammer mengindikasikan bullish. Indikator stochastic netral di area middle dan volume menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Sell on strength pada level Rp 1.840.
PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 330 atau menguat Rp 6. Secara teknikal, candle terbentuk long leg doji mengindikasikan bullish. Indikator stochastic uptrend dan volume menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Buy dengan target harga Rp 350 dan stop loss kurang dari Rp 326.
PT Semen Baturaja Tbk (SMBR)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 605 atau melemah Rp 25. Secara teknikal, candle terbentuk spinning
mengindikasikan rebound. Indikator stochastic golden cross dan volume menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Buy dengan target harga Rp 650 dan stop loss kurang dari Rp 595.
PT Indosat Tbk (ISAT)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 3.040 atau menguat Rp 360. Secara teknikal, candle terbentuk long white marubozu mengindikasikan bullish. Indikator stochastic golden cross dan volume menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Sell on strength pada level Rp 3.150.
PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAPI)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 1.050 atau menguat Rp 40. Secara teknikal, pola terbentuk break out triangle mengindikasikan bullish. Indikator stochastic uptrend dan volume
menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Buy dengan target harga Rp 1.120 dan stop loss kurang dari Rp 1.030.
PT Bank BTPN Syariah Tbk (BTPS)
Pada perdagangan Senin (14/10) ditutup pada level Rp 3.750 atau menguat Rp 160. Secara teknikal, candle terbentuk morning star mengindikasikan rebound. Indikator stochastic netral di area middle dan volume menunjukkan tren pembelian meningkat.
Rekomendasi: Buy dengan target harga Rp 4.020 dan stop loss kurang dari Rp 3.670.
Profindo Sekuritas Indonesia Dimas W. P. Pratama
Komentar
Posting Komentar