Analisa Saham BBNI, BMRI dan HOKI
Aug 1, 2019
(tasrul@miraeasset.co.id)
IHSG Daily, 6,390(+0.21%), test support at 6,357, trading range 6,357 – 6,406. Indikator MFI optimized dan indikator W%R optimized masih cenderung naik. Sementara pada periode weekly indikator MFI optimized dan indikator RSI optimized Daily support masih cenderung turun namun mulai terbatas. Support di 6,349 dan resistance di 6,405. Cut loss level di 6,301.
BBNI Daily, 8,475 (+1.5%),trading buy, trading range 8,300 – 8,525. Indikator MFI optimized dan indikator W%R optimized masih cenderung naik. Daily support 8,300 dan resistance di 8,525. Cut loss level di 8,500.
BMRI Daily, 7,975 (+0.31%), trading buy, trading range 7,825– 8,000. Indikator MFI optimized dan RSI optimized masih cenderung bergerak naik. Daily support di 7,825 sementara itu daily resistance di 8,000. Cut loss level di 7,600.
HOKI Daily , 855 (+0.59%), trading buy, trading range 830 – 875. Indikator MFI dan indkator W%R optimized masih cenderung naik. Perkiraan daily support di 830 dan daily resistance di 875. Cut loss level di 800.
Komentar
Posting Komentar