Analisa Saham ACES, UNVR, BBRI dan ASII
(Baca juga : Cara Memilih Broker Saham yang Baik)
12 Juni 2019
IHSG ditutup menguat tipis 0,26% ke level 6,305. Kami memperkirakan IHSG masih berpotensi terkoreksi membentuk wave iv sekaligus menutup gap yang ada pada level 6,210-6,255, sebelum melanjutkan penguatannya ke wave v dengan target 6,450.
Support: 6,150, 6,220
Resistance: 6,330, 6,450
ACES - Buy on Weakness (1,790)
Posisi ACES saat ini kami perkirakan sedang membentuk wave (iv) dari wave [c], dimana ACES berpotensi terkoreksi ke arah 1,720. Selanjutnya ACES akan menguat kembali untuk membentuk wave (v) dari wave [c].
Buy on Weakness: 1,680-1,720
Target Price: 1,850, 1,920
Stoploss: below 1,670
UNVR - Buy on Weakness (44,300)
UNVR saat ini diperkirakan sedang membentuk wave [ii] dari wave C, dimana UNVR akan terkoreksi terlebih dahulu ke arah 43,175 sebelum menguat kembali untuk membentuk wave [iii].
Buy on Weakness: 42,850-43,175
Target Price: 45,775, 46,850
Stoploss: below 41,500
BBRI - Sell on Strength (4,230)
Posisi BBRI kami perkirakan sudah berada pada akhir wave (c) dari wave [b]. BBRI berpotensi terkoreksi membentuk wave [c] dan menutup gap-gap yang ada, dengan target koreksi minimal berada pada 3,860.
Sell on Strength: 4,230-4,310
ASII - Sell on Strength (7,625)
Saat ini ASII masih berpotensi menguat untuk membentuk wave v dari wave (c) dari wave [b]. Akan tetapi bila wave tersebut sudah terkonfirmasi maka ASII rawan terkoreksi.
Sell on Strength: 7,625-7,900
Disclaimer On
Komentar
Posting Komentar