MNC Daily Scope Wave
18 Februari 2019
Pada penutupan perdagangan akhir pekan lalu (15/2), IHSG ditutup melemah 0.5% ke level 6,389. Kami memperkirakan pelemahan IHSG masih akan berlanjut sebagai bagian dari wave [c] dari wave (iv), minimal ke level 6,350. Tidak menutup kemungkinan IHSG dapat berbalik arah dan menguat untuk membentuk wave (v) dari wave [iii], serta mengkonfirmasi wave (iv) selesai apabila IHSG mampu menguat di atas level 6,581.
Support: 6,340, 6,320
Resistance: 6,450, 6,530
ADRO - Buy on Weakness (1,220)
Kami memperkirakan ADRO sudah berada pada akhir wave B, dan ADRO berpotensi untuk menguat membentuk wave C dengan target 1,535.
Buy on Weakness: 1,210-1,220
Target Price: 1,470, 1,535
Stoploss: below 1,200
PTPP - Buy on Weakness (2,000)
PTPP diperkirakan masih dapat melemah hingga level 1,900 untuk membentuk wave [c] dari wave 2. Setelah itu PTPP berpotensi menguat untuk membentuk wave 3 ke arah 2,750.
Buy on Weakness: 1,850-1,900
Target Price: 2,600, 2,750
Stoploss: 1,650
RALS - Buy (1,805)
Kami memperkirakan RALS masih berpotensi menguat untuk membentuk wave (v) dari wave [v] dari wave 3 dengan target 1,925.
Buy on Weakness: 1,775-1,805
Target Price: 1,860, 1,925
Stoploss: 1,615
INCO - Sell on Strength (3,500)
INCO diperkirakan sedang membentuk wave [c] dari wave C, dengan target pelemahan berada pada level 3,200.
Sell on Strength: 3,500-3,600
Disclaimer On
Komentar
Posting Komentar