*Mirae Asset Sekuritas Indonesia* Investment Information Team *Market Review 12 Juli 2018* Tercatat 232 saham menguat dan 169 saham melemah. *IHSG +14.5 poin (+0.24%) ke level 5,907.8*, dan *LQ-45 +0.36 poin (+0.03%) ke level 930.3*. *Sectoral Return :* - Agri +0.28% - Mining +0.40% - Basic-Ind +0.41% - Misc-Ind +0.77% - Consumer -1.05% - Property +0.96% - Infrastructure +1.44% - Finance +0.60% - Trade -0.25% - Manufacture -0.40% Investor asing *net BUY senilai Rp 136 Miliar*. *USD/IDR +5.00 poin (+0.03%)* terhadap Rupiah di angka 14,390. *Saham yang ditutup menguat* - *NFCX ditutup menguat Rp 920 (+49.72%) ke level Rp 2,770*. PT NFC Indonesia Tbk (NFCX) hari ini resmi mencatatkan saham perdananya di Bursa Efek Indonesia (BEI). Awal di perdagangkan, saham NFCX langsung naik 49,73% atau terbang ke level Rp2.770 dari harga penawaran Rp1.850 per saham. Alhasil, saham perusahaan ke 30 yang melantai di BEI ini menyentuh batas atas auto-rejection. Dalam kesempatan itu, M
Website Saham Online Indonesia