google-site-verification=zsLknblUv9MPpbGfVx9l3sfhCtAjcEQGFzXwTpBAmUo Saham Online Indonesia Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei 15, 2018

Ulasan Pasar Saham Indonesia | 15 Mei 2018

*Mirae Asset Sekuritas Indonesia* Investment Information Team *Market Review 15 Mei 2018* Tercatat 160 saham menguat dan 231 saham melemah. *IHSG -109,03 poin (-1.83%) ke level 5.838,11*, dan *LQ-45 -26,65 poin (-2.77%) ke level 935,35*. *Sectoral Return :* - Agri +0,13% - Mining +0,71% - Basic-Ind -0,15% - Misc-Ind -1,14% - Consumer -2,52% - Property -0,77% - Infrastructure -2,50% - Finance -2,96% - Trade -0,65% Investor asing *net sell senilai Rp 1,16 Triliun*. *USD/IDR +64,00 poin (+0.46%)* terhadap Rupiah di angka 14.037. *Saham yang ditutup menguat* - *PRIM ditutup menguat Rp 250 (+50,00%) ke level Rp 750*. PT Royal Prima Tbk (PRIM) mengincar pertumbuhan kinerja cukup tinggi pada tahun ini. Pengelola rumah sakit yang bermarkas di Sumatra Utara ini menargetkan pendapatan sebesar Rp 445 miliar dan laba sebesar Rp 45 miliar pada akhir 2018. Sepanjang tahun lalu, PRIM mencatatkan pendapatan sebesar Rp 177 miliar dan laba sejumlah Rp 20 miliar. Itu artinya, emiten y

Berita Saham PRAS | 15 Mei 2018

PRIMA ALLOY RAIH PENJUALAN Rp131,92 MILIAR HINGGA MARET 2018. IQPlus, (15/05) - PT Prima Alloy Steel Universal Tbk (PRAS) meraih penjualan bersih Rp131,92 miliar hingga 31 Maret 2018 naik dibandingkan penjualan bersih Rp112,88 miliar di periode sama tahun sebelumnya. Laporan keuangan perseroan menyebutkan Selasa, beban pokok naik menjadi Rp101,96 miliar dari beban pokok Rp90,41 miliar tahun sebelumnya dan laba kotor meningkat menjadi Rp29,95 miliar dari laba kotor Rp22,46 miliar tahun sebelumnya. Beban usaha naik menjadi Rp7,01 miliar dari beban usaha Rp6,92 miliar dan laba usaha naik menjadi Rp22,93 miliar dari laba usaha Rp15,53 miliar tahun sebelumnya. Kenaikan beban lain-lain menjadi Rp18,10 miliar dari penghasilan lain-lain tahun sebelumnya Rp4,95 miliar membuat laba sebelum pajak turun menjadi Rp4,83 miliar dari laba sebelum pajak Rp20,48 miliar tahun sebelumnya. Laba perseroan turun menjadi Rp3,02 miliar dari laba Rp13,82 miliar tahun sebelumnya atau Rp4,32 per saham dari

Berita Saham BUKK | 15 Mei 2018

BUKAKA TEKNIK UTAMA OPTIMIS LABA TUMBUH 20% DI 2018. IQPlus, (15/05) - PT Bukaka Teknik Utama Tbk (BUKK) optimis dapat menghimpun laba bersih hingga Rp200 miliar pada tahun ini. Jika terealisasi, maka laba bersih tahun ini tumbuh sekitar 20,72% dibanding raihan laba bersih perusahaan pada tahun sebelumnya. Sementara per maret 2018, BUKK sudah berhasil mencatat laba sebesar Rp 88,03 miliar.  "Kami optimis laba dapat meningkat tahun ini dibanding tahun sebelumnya" ujar Direktur PT Bukaka Teknik Utama Tbk, Afifudin Suhaeli Kalla, di Jakarta, Senin. Sementara, Direktur PT Bukaka Teknik Utama Tbk, Teguh Wicaksana Sari mengungkapkan bahwa laba perusahaan tahun ini akan didorong oleh pendapatan perseroan yang diproyeksikan bakal mencapai sebesar Rp 4,52 triliun pada tahun 2018. "Hingga Maret 2018, penjualan kita sudah mencapai Rp 786,78 miliar atau 17,39% dari target tahun ini. Dan target itu kami optimis akan tercapai,"tegasnya.  Teguh merincikan, penjualan tersebut

Berita Saham BKDP | 15 Mei 2018

BUKIT DARMO GENJOT RECURRING INCOME. IQPlus, (15/05) - Meskipun kondisi market property masih lesu, PT Bukit Darmo Properti Tbk (BKDP) optimis tahun ini mampu meningkatkan pendapatan 15-20 persen. Menurut Brasada Chandra, direktur PT Bukit Darmo Properti Tbk, tahun ini pihaknya akan menggenjot pendapatan dari recurring , baik dari apartemen, mall maupun office. Recurring income akan kami tingkatkan tahun ini. Kami optimis pendapatan akan tumbuh 15-20 persen,� ujar Brasada Chandra usai RUPS di clubhouse Bukit Darmo Golf. Dikatakan, hingga 31 Maret 2018 pendapatan emiten berkode BDPP ini mencapai Rp 15.8 miliar turun tipis dari periode yang sama tahun 2017 yakni Rp 17,7 miliar. Akibatnya perseroan menanggung rugi bersih Rp 6,4 miliar naik tipis dari tahun periode yang sama yakni Rp 5,4 miliar. hal ini akibat naiknya beban perseroan. Brasada mengaku, selama ini kontribusi pendapatan mayoritas disokong dari sewa tenant di mall Lenmarc. Hampir 80 persen pendapatan perseroan dari m

Berita Saham AGRO | 15 Mei 2018

BRI AGRO RAIH KENAIKAN LABA 86,7% HINGGA MARET 2018. IQPlus, (15/05) - PT Bank BRI Agro Tbk (AGRO) meraih kenaikan laba bersih periode berjalan yang dapat didistribusikan kepada pemilik entitas induk sebesar 86,7% hingga periode 31 Maret 2018 menjadi Rp67,69 miliar dibandingkan laba bersih Rp36,25 miliar di periode sama tahun sebelumnya. Laporan keuangan perseroan Selasa menyebutkan, pendapatan bunga bersih naik menjadi Rp153,01 miliar dari pendapatan bunga bersih Rp108,03 miliar di periode sama tahun sebelumnya. Beban operasional selain bunga bersih turun menjadi Rp61,50 miliar dari beban Rp63,85 miliar tahun sebelumnya dan laba operasional naik menjadi Rp91,51 miliar dari laba operasional Rp44,18 miliar tahun sebelumnya. Laba sebelum pajak diraih Rp91,08 miliar naik dari laba sebelum pajak tahun sebelumnya yang Rp47,27 miliar. Total aset perseroan mencapai Rp17,78 triliun hingga 31 Maret 2018 naik dari total aset Rp16,32 triliun hingga 31 Desember 2017. (end)

Berita Saham UNVR | 15 Mei 2018

IKUTI KEPUTUSAN INDUK, UNVR AKAN LEPAS ASET SPREADS. IQPlus, (15/05) - PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR) berniat melakukan penjualan aset dari kategori baking, cooking and spreads yang mencakup penjualan aset tak berwujud namun tidak terbatas pada hak untuk mendisitribusikan produk yang menggunakan merek dagang Global Frytol, Blue Band Master dan blue Band. Menurut keterangan perseroan Selasa, karena penjualan ini merupakan transaksi material maka harus mendapatkan persetujuan dari pemegang saham melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa 21 Juni mendatang. Latar belakang dilakukan transaksi ini adalah terkait keputusan Unilever N.V. dan Unielver Plc yang telah menerima tawaran mengikat dari Sigma Bidco sehubungan dengan pembelian bisnis spreads global milik grup Unilever termasuk aset kategori spreads di Indonesia yang dimiliki perseroan. Dengan memisahkan aset kategori Spreads ini maka perseroan akan lebih fokus kepada produk kategori Home and Personal Care serta Foods and Ref

Berita Saham JPFA | 15 Mei 2018

JAPFA KOMITMEN JAGA LINGKUNGAN DANAU TOBA. IQPlus, (15/05) - PT Suri Tani Pemuka atau STP - anak perusahaan PT JAPFA Comfeed Indonesia berkomitmen menjaga lingkungan untuk kepentingan keberlangsungan ekspor ikan nila dari keramba jaring apung di kawasan Danau Toba, Sumatera Utara. "TOBA TILAPIA produksi STP mengantongi sertifikat ASC (Aquaculture Stewardship Council) dan BAP (Best Aquaculture Practice), " ujar Head of Government Relations PT Japfa Comfeed Indonesia Tbk, Fitri Nursanti di Medan, Senin. Menurut dia, dengan sertifikat itu, filet ikan nila tersebut mudah diterima dan bersaing di pasar internasional. Sejak beroperasi tahun 2013 hingga dewasa ini, kata, ekspor filet ikan nila itu sudah di ekspor ke Amerika Serikat dan Eropa. Fitri menegaskan, meski belum mendominasi pasar di kedua negara itu, filet ikan nila asal Sumut tersebut diakui rasa dan mutunya. "Rasa dan mutu yang diakui itu tentunya dampak positif pengelolaan budidaya ikan dalam lingkungan air

Analisa Saham LEAD | 15 Mei 2018

LEAD Daily  :  Trading Buy, resistance berikutnya 137 sebelum lajut ke 154, strong support di 107 Berdasarkan  hasil perhitungan Peak and Trough. Dari level tertinggi  terdekat saat ini  dari 24 hari terakhir terlihat rata-rata di 143 dan net avg sell di 154 dimana volume transaksi terbanyak (volume at price) di 173.. Sementara itu jika dihitung sejak harga saham ini mulai naik dari level terendah terdekat sekitar 171  hari terakhir dimana rata-ratanya mendekati level  terendah data terakhir rata-rata di 119  dengan rata-rata net buy sekitar  130 dimana volume transaksi terbanyak (volume at price) di 137. Akumulasi volume (pembelian terbesar atau akumulasi area – demand side)  antara level 89  – 106. Disisi lain  distribusi distribusi volume (penjualan terbesar atau distribusi area – supply side) antara level 165 – 173. Saat ini harga coba naik dari  net avg dan masih relative jauh dari net avg sell dan distribusi area, dengan demikian potensi kenaikkan masih terlihat. Tasrul Tana

IPO PT. Royal Prima Tbk (PRIM)

Mirae Asset Sekuritas Indonesia Investment Information Team IPO PT. Royal Prima Tbk (PRIM) Pada hari ini 15 Mei 2018  PT Royal Prima Tbk (PRIM) mencatatkan sahamnya di lantai bursa untuk pertama kalinya dengan PT Danatama Makmur Sekuritas selaku Penjamin Pelaksana Emisi Efek. Jumlah Saham yang ditawarkan dalam IPO ini adalah sebanyak 1,2 milliar lembar saham dengan harga pelaksanaan Rp 500 dan 600 juta waran seri I. Hal itu setara dengan 47,71% dari modal yang di setor. Dalam masa penjatahan IPO emiten operator rumah sakit ini mengalami Oversubscribed mencapai 42x. Sebesar 46,4% dana hasil IPO akan digunakan untuk akuisisi rumah sakit baru di wilayah Medan, Pekanbaru, dan Jambi. Sisa dana IPO akan digunakan oleh PRIM untuk melakukan pembelian peralatan medis dan peningkatan infrastruktur teknologi informasi. Pendapatan PRIM untuk periode yang berakhir 30 November 2017 mencapai Rp 160,74 juta, naik sebesar 28,97% (YoY) dibanding 2016 yang hanya Rp 124,63 juta.

Analisa Saham RALS | 15 Mei 2018

Ramayana Lestari Sentosa (RALS IJ) Benefitting from supermarket downsizing RALS has posted 4M18 gross revenues of IDR2.1tn, only up +2.0%, supported by fashion sales despite the lagging supermarket business. SSSG in 4M18 was relatively weaker compared to 1Q18 and also last year. Positively, in April 2018, RALS opened 2 new stores in Cibubur and Bekasi. Going forward, we foresee EBITDA margins expansion from the downsizing of its loss-making supermarket business, despite the expectation of mid-single digit top line growth this year. Maintain BUY. 4M18 gross revenues grew by only +2.0% yoy driven by the fashion business. Gross revenues reached IDR580.5bn, +10.4% mom and +0.8% yoy, culminating in 4M18 gross revenues of IDR2.1tn (+2.0% yoy) or reaching 24.4% of our full year estimate - i.e. in-line. Fashion revenues were up an impressive +12.3% yoy in 4M18 while supermarket revenues slumped by 20.9% yoy. Overall, direct purchases (DP) rose by +9.6% yoy in 4M18 and consignment goods incr

Ulasan Pasar Kresna Sekuritas | 15 Mei 2018

*Ulasan Pasar Kresna Sekuritas 15-Mei-2018* Indeks saham Amerika ditutup lebih tinggi (DJIA +0,27%, S&P500 +2,41%, NASDAQ +0.11%) dikarenakan meredanya perang dagang antara US dan China. Presiden Donald Trump dan Presiden Xi tengah mencari cara untuk menyelesaikan perang dagang yang sedang berlangsung. Pagi ini indeks saham Nikkei, Kospi, dan All Ordinaries dibuka lebih rendah. Dari dalam negeri, Presiden Jokowi akan merilis Perppu Anti Terorisme jika RUU Antiterorisme tidak selesai sampai dengan Juni 2018. Hal ini merupakan respon dari Presiden atas aksi teror bom di Surabaya pada 2 hari terakhir. Perlu diketahui bahwa RUU ini telah diajukan oleh Pemerintah sejak Feb 2016. Pengumuman mengenai MSCI May Semi Annual Indeks Review dimana untuk Indonesia mengalami 2 perubahan yaitu: 1) MSCI Global Standard Indexes List mengalami perubahan dimana ada INKP masuk kedalam indeks tersebut untuk menggantikan EXCL; 2) ada 5 saham yang dikeluarkan dari indeks MSCI Small Cap Indexes List ya

Analisa Saham HMSP | 15 Mei 2018

Ciptadana Sekuritas on HM Sampoerna (HMSP) 04/27/2018 In line but slowing down -  HM Sampoerna membukukan pertumbuhan pendapatan 1Q18 dari 2,5% YoY menjadi Rp 23. 13tn YoY. Jumlah ini sejalan dengan perkiraan dan konsensus kami, memperhitungkan harapan kami dan konsensus sebesar 22,6%. Karena COGS meningkat sebesar 5,2% YoY dan Opex juga naik 4,6% YoY, ini menghasilkan laba kotor dan laba operasi turun 5,3% dan 9,3% YoY di Rp5,4 triliun dan Rp3,7tn. Itu berakhir dengan laba bersih yang lebih rendah sebesar Rp3,0 triliun, turun sekitar 7,96% YoY, tetapi masih sejalan dengan harapan kami (23,6% dari FY18F kami). Rokok machinemade adalah satu-satunya segmen yang mengalami pertumbuhan penjualan positif sebesar 8,3% YoY. Sementara itu, segmen ekspor dan rokok putih mengalami penurunan dua digit sebesar -22,8% YoY dan -20,2% YoY. -  Kuartal pertama 2018, volume penjualan rokok Indonesia turun 2,3% YoY karena kenaikan cukai lebih lanjut dan belanja konsumen yang lemah. Menghasilkan volume

Analisa Saham ADRO | 15 Mei 2018

Indo Premier Sekuritas on Adaro Energy (ADRO) 04/27/2018 Below expectation but still bullish on LT Outlook -  ADRO mencatat hasil yang lebih rendah dari yang diharapkan pada 1Q18 dengan pendapatan hanya US $ 74mn, turun 33% qoq dan 23% yoy, yang disebabkan oleh biaya produksi batubara yang lebih tinggi (+ 8,7% yoy), naik opex (+ 26% yoy) dan lebih rendah volume produksi (-7,7% yoy) yang menyebabkan volume penjualan lebih rendah (-9,1% yoy). Pada 1Q18, ADRO mencatat biaya penambangan yang lebih tinggi karena rasio pengupasan lebih tinggi dari 4,94x (vs 4,62x di 1Q17) sementara gangguan produksi yang disebabkan oleh curah hujan lebih buruk daripada kuartal sebelumnya karena jumlah jam hujan meningkat pada 1Q18. -  Kami memangkas perkiraan penghasilan kami untuk ADRO sebesar 19% -18% di FY18F-19F karena kami mengurangi perkiraan volume penjualan masing-masing sebesar 6,3% -7,1%, dan menyesuaikan perkiraan kami untuk biaya operasional. Kami merevisi perkiraan kami untuk volume produksi

Analisa Saham HOKI | 15 Mei 2018

*Mirae Asset Sekuritas Indonesia on The premium player by Andy Wibowo Gunawan (andy.wibowo@miraeasset.co.id)* - Kami menyukai model bisnis perusahaan yang secara cerdas menggabungkan produk, harga, tempat, dan promosi sama sekali atau disebut juga strategi bauran pemasaran. - HOKI sedang membangun pabrik baru masing-masing di Subang dan Sumatera Selatan, yang akan menambah kapasitas produksi 50 ton/jam dari kapasitas saat ini 35 ton/jam karena persaingan yang mulai melemah. - Setelah memperhitungkan semua asumsi kami, kami optimis bahwa laba bersih HOKI akan mencapai IDR153,1 miliar pada 2020F atau tumbuh +36,7% CAGR 2016 - 2020F atau melompat tujuh kali lebih tinggi dari ekonomi Indonesia.     - Kami memulai inisiasi tentang HOKI dengan rekomendasi Beli. Kami menggunakan metode penilaian gabungan (P/E dan analisis DCF) untuk menangkap target price HOKI sebesar IDR1.040. Risiko terhadap perkiraan dan penilaian kami termasuk pasokan bahan baku yang terganggu, penurunan nilai merek,

Analisa Saham TRAM, BWPT, HRUM, PKPK dan TAXI | 15 Mei 2018

Selamat Pagi Sahabat Stock Preneur Berikut beberapa saham pilihan hari ini 15 MEI 2018 (DAILY) 1. (TRAM) Hari ini akan uji Resisten terdekat di 384 Kalau berhasil break. Target selanjutnya di 390 dan 415. Stop Loss jika turun dibawah 370. Range Buy hari ini di 376-380. 2. (BWPT) Hari ini akan uji resisten terdekat di 198, Kalau berhasil break. Target selanjutnya di 206 dan 220. Stop loss jika turun dibawah 184. Range Buy hari ini 190-194. 3. (HRUM) Hari ini akan uji resisten terdekat di 2463. Kalau berhasil break. Target selanjutnya di 2518 dan 2600. Stop loss jika turun dibawah 2330. Range Buy hari ini di 2410-2430. TRADING CEPAT (FAST TRADE) 1.  (PKPK) BUY Jika break 214 Target di 230 dan 254. Stop loss jika turun dibawah 194. 2. (TAXI) BUY jika break 130, Target di 140 dan 152, Stop loss jika turun dibawah 120 TETAP PERHATIKAN KONDISI MARKET JUGA YAH Disclaimer On STOCK PRENEUR Semoga pada cuan hari ini

Analisa Saham BMRI | 15 Mei 2018

Kenaikan BMRI relatif mulai terbatas mengingat target kenaikan di 7675 berdekatan dengan resist line di 7575. Jika BMRI tidak mampu menguat ke atas area ini, maka kenaikan hanya tergolong technical rebound dalam tren turun. Namun jika BMRI mampu bertahan di atas level tersebut, maka skenario downtrend akan sangat minimal dan bisa diekspektasikan saham ini kembali uptrend. MACD yang telah golden cross menunjukkan saham ini berada dalam fase pergerakan positif jangka pendek. Rekomendasi: Trading buy jika berada di atas 7225 dengan area 7575 – 7675 sebagai target jual. Bagi trend following, tidak disarankan masuk ke saham ini. Disclaimer ON GaleriSaham

Analisa Saham BBRI | 15 Mei 2018

BBRI berkonsolidasi pasca mencapai area target penurunan di 2990 – 3160. Jika BBRI mampu bertahan di atas area 3160, besar peluang bagi BBRI menguat menuju area gap di 3460 – 3480. Skenario downtrend akan berakhir jika BBRI mampu kembali bertahan di atas area gap tersebut. MACD yang berpeluang golden cross menunjukkan saham ini berpeluang bergerak positif. Rekomendasi: Speculative Buy jika break 3280. Stoploss level 2990. Disclaimer ON GaleriSaham

Analisa Saham CPIN, JPFA dan MYOR | 15 Mei 2018

IHSG (5.900-5.990) : indeks harga saham gabungan diprediksi bergerak bervariasi cenderung menguat. Target kenaikan indeks pada level 5.990 kemudian 6.030 dengan support di level 5.900 dan 5.860. CPIN (Spec Buy) : Target kenaikan harga pada level 3.560 kemudian 3.630 dengan support di level 3.430, cut loss jika break 3.360. JPFA (Spec Buy) : Target kenaikan harga pada level 1.640 kemudian 1.675 dengan support di level 1.570, cut loss jika break 1.550. MYOR (Buy on Weakness) : Target harga beli pada level 2.800 dengan resist di 2.930 kemudian 3.000. Full report bisa di akses di : http://ipot.id/rsch/?g=r/t/3c5dum

Reminder Corporate Action | 15 Mei 2018

*Mirae Asset Sekuritas Indonesia* *Reminder Corporate Action * *Selasa, 15 Mei 2018* 1.IPO Listing Date: PT Royal Prima Tbk (PRIM) Rp 500 2.IPO Refund Date: PT. Medialoka Hermina Tbk 3.Public Expose: BRNA, CLEO, MTRA, TBMS 4.RUPS: BRNA, CLEO, ELTY, EPMT, ETWA, MTRA, SMSM, TBMS 5.Cum Date Cash Dividen: CARS Rp. 40, DVLA Rp. 70, MAPI Rp. 40, PRDA Rp. 64,3402976209 6.Payment Date Cash Dividen: UNTR, Rp. 611, META Rp. 2.5, LINK Rp. 119.64 7.Trading Start Date: waran PT Royal Prima Tbk (PRIM-W) dengan harga pelaksanaan waran Rp 625 *Rabu, 16 Mei 2018* 1.IPO Listing Date: PT. Medialoka Hermina Tbk Rp. 3,700 2.Public Expose: ARTI, BLTZ, KIJA, MREI, 3.RUPS: ARTI, BLTZ, HEXA, IBFN, KIJA, MREI, SMDM 4.Cum Date Cash Dividen: ASRM Rp. 100, PNSE Rp. 3, SCCO Rp. 350 5.Start Trading Right Issue: BBNP 55 saham lama akan mendapatkan 10 HMETD Rp 1,625 per saham 6.Recording Date Cash DIviden: AKRA Rp. 100, GEMS Rp. 94.76, HRTA Rp.6, NRCA Rp. 40, WEHA Rp.2.73 7.Payment Daye Cash Dividen:

Analisa Saham ITMG, INCO dan HRUM | 15 Mei 2018

*Mirae Asset Sekuritas Indonesia Technical Insight* (May 15, 2018) (tasrul@miraeasset.co.id ) IHSG Daily, 5,947.15(-0.2%), test resistance at 5,968, trading range hari ini 5,916 – 5,968. Indikator W%R optimized dan indikator Stochastic%D optimized cenderung naik. Sementara itu pada Figure 3 pada periode weekly ,indikator MFI optimized dan indikator W%R optimized cenderung naik dari support trend line. Daily resistance terdekat di 5,968 dan support di 5,916. Cut loss level di 5,727. ITMG Weekly  25,900 (+1.07%),trading buy ,trading range 24,725 – 27,100 indikator MFI optimized, indikator W%R  optimized dan indikator Stochastic%D masih cenderung naik. Weekly support di 24,725 dan weekly resistance di 27,100.Cut loss level di 24,225. INCO Weekly 3,410 (+5.90%),trading buy, 3,190 – 3,490. indikator MFI optimized dan indikator W%R optimized cenderung naik.. Daily dan Weekly resistance di 920 dan 970. Sementara itu daily dan weekly support di 3,470 dan 3,490. Cut loss level di 2,930 HR

Rekomendasi Saham TemanTrader | 15 Mei 2018

IDX  DIRECTION 15 Mei 2018 Tone dan Manner perdagangan hari ini  : Sentimen Global Positif, IDX Potensi Penguatan Berapa saham yang perlu diperhatikan hari ini : Swing Trade : HMSP INCO KREN SMSM   (cross over MA20 kemarin) Fast Trade :  TAXI PKPK AMRT SRSN   (hanya berlaku hari ini) Swing Trade  saham saham yang mengalami cross over MA20 Fast Trade saham yang mengalami lonjakan volume dan big white candle Detail lengkap dan chart analisa pada tautan berikut https://temantrader.com/2018/05/idx-direction-15-mei-2018-global-sentimen-positif-idx-potensi-penguatan/ Terima kasih TEMAN TRADER

Update Harga Penting Saham | 15 Mei 2018

Good morning, Dow posts 8-day winning streak as US-China trade concerns abate President Donald Trump pledged Sunday to help Chinese technology firm ZTE Corp to "get back into business, fast." The major stock indexes rose as investors interpreted the news as a sign trade tensions between the world's largest economies were thawing. Optical component makers saw their stocks jump on Trump's ZTE news, with Oclaro, Lumentum and Finisar rising 2.9 percent, 2.2 percent and 1 percent, respectively. Dow.......24896   +68.2         +0.27% Nasdaq...7411   +8.4            +0.11% S&P 500..2730   +2.41          +0.09% FTSE........7710    -13.6         -0.18% Dax........12978    -23.5         -0.18% CAC..........5541    -1.26         -0.02% Nikkei.....22866   +107.4      +0.47% HSI..........31541   +419.02    +1.35% Shanghai..3174   +10.8        +0.34% ST Times..3563    -7.7           -0.22%   Indo10Yr..7.3641     -0.002       -0.03% INDOBex239.5553  +0.5697   +0

Right Issue Saham BRPT | 15 Mei 2018

Potensi right issue saham BRPT Kali ini saya akan membahas potensi right issue  saham BRPT.   Perseroan akan menerbitkan sebanyak-banyaknya  5,6 miliar saham baru  dan  1,4 miliar waran.  target perolehan dana sebanyak-banyaknya  US$1 miliar . Tujuan right issue BRPT Dari target perolehan dana US$1 miliar tersebut, emiten dengan kode saham BRPT tersebut akan menggunakan sebesar  US$755 juta untuk mengakuisisi 66,67% saham Star Energy Groups Holdings Pte. Ltd .  Akuisisi Star Energy dilakukan BRPT dengan membeli saham Prayogo Pangestu dalam Star Energy sebesar 66,67%. Rasio dan harga pelaksanaan right issue saham BRPT Setiap pemegang  5 saham lama BRPT berhak atas 2 HMETD . Adapun setiap satu HMETD memberikan hak pemegangnya untuk membeli satu saham baru. Setiap 4 HMETD yang ditebus dapat 1 warrant.  5 saham lama akan dapat 2 HMETD.  Setiap 4 HMETD yang ditebus dapat 1 warrant.  Harga pelaksanaan right issue kisaran harga  2300-3300 Jadwal pelaksanaan right issue Adapun

Analisa Saham TLKM | 15 Mei 2018

TLKM masih di posisi sideways jangka pendeknya, dengan bergerak di area trading 3.520-3.880. Saat ini terlihat TLKM sedang mengalami tekanan di area supportnya. Apabila mampu bertahan di support 3.520, terbuka peluang rebound dengan target terdekat ke kisaran 3.630-3.650. Dan jika rebound berlanjut, maka TLKM berpeluang menuju target berikutnya dikisaran 3.880-3.920. Penguatan diatas 3.920 akan mengakhiri pola konsolidasi saham ini dan mulai bergerak naik. Namun jika TLKM gagal bertahan di support 3.520, maka saham ini akan melanjutkan pola bearishnya menuju target terdekat di 3.360-3.380. Dan apabila nantinya tekanan saham ini berlanjut, maka TLKM akan menuju target berikutnya di level 3.100. Rekomendasi:   Spekulasi Buy dikisaran 3.500-3.530. Batasi resiko apabila gagal bertahan dan close di bawah 3.500. STEPTRADER

Analisa Saham ANTM | 15 Mei 2018

ANTM Daily  :  Trading Buy, resistance terdekat  845 sebelum lajut ke 880, support terdekat di 790, strong support di 765. Berdasarkan  hasil perhitungan Peak and Trough. Dari level tertinggi  terdekat saat ini  dari 16 hari terakhir terlihat rata-rata di 845 dan net avg sell di 879 dimana volume transaksi terbanyak (volume at price) di 935. Sementara itu jika dihitung sejak harga saham ini mulai naik dari level terendah terdekat sekitar 242  hari terakhir dimana rata-ratanya mendekati level  terendah data terakhir rata-rata di 595  dengan rata-rata net buy sekitar  793 dimana volume transaksi terbanyak (volume at price) di 765. Akumulasi volume (pembelian terbesar atau akumulasi area – demand side)  antara level 705  – 750. Disisi lain  distribusi distribusi volume (penjualan terbesar atau distribusi area – supply side) antara level 915 – 935 Saat ini harga coba naik dari  net avg dan masih relative jauh dari net avg sell dan distribusi area, dengan demikian potensi kenaikkan masi

MSCI MAY SEMI-ANNUAL INDEX REVIEW MAY 2018

*MSCI MAY SEMI-ANNUAL INDEX REVIEW* _(Announcement date : May 14, 2018, Effective date: June 1, 2018)_ *INDONESIA* *•MSCI Global Standard Indexes List* *Additions* : INKP *Deletions* : EXCL *•MSCI Small Cap Indexes List* *Additions* : TRAM *Deletions* : INAF, DILD, KIJA, TOTALINDO  EKA PERSADA, WTON *•MSCI Micro Cap Indexes List* Additions : -  Deletions : - *NEXT* MSCI August 2018 Quarterly Index Review : Announcement date: August 13, 2018, Effective date: September 3, 2018

Ulasan Pasar Global | 15 Mei 2018

*Mirae Asset Sekuritas Indonesia Global Market* (May 15, 2018) Investment Information Team (firman.hidayat@miraeasset.co.id) *U.S* *Dow Jones mencatat reli kenaikan beruntun terpanjang dalam 8 bulan* Pasar saham A.S memperpanjang uptrend karena ketegangan perdagangan antara A.S dan China telah mereda. *DJIA, +0,27% ditutup naik 68,24 poin, menjadi 24.899,41*. Pekan lalu, tercatat Dow naik 2,3%, S & P 500 naik 2,4%, dan Nasdaq naik 2,7%. Beberapa optimisme baru disuntikkan ke pasar menjelang pembicaraan perdagangan yang sementara masih  dijadwalkan untuk minggu ini antara A.S dan China. Presiden Donald Trump mengatakan dalam sebuah tweet pada hari Minggu bahwa dia bekerja sama dengan Presiden China Xi Jinping untuk terus membesarkan raksasa telekomunikasi Cina yaitu ZTE . *Europe* *Pasar saham Eropa ditutup sedikit melemah karena politik Italia* Pasar saham Eropa ditutup sebagian besar lebih rendah karena perkembangan dalam politik Italia setelah 2 partai populis mengat

Saham Online di Facebook