Setelah berhasil bertahan di support kuat level 765, ANTM perlahan-lahan rebound dan bergerak menguat kembali. Keberhasilan ANTM melewati minor resistance konsolidasinya di level 815, semakin membuka ruang menuju target terdekat di 825. Apabila rebound saham ini kuat dan berlanjut, maka ANTM berpotensi menguji down trend resistance line dan sekaligus menuju target selanjutnya dikisaran 875-890. Indikator teknikal Stochastic bergerak naik, sedangkan MACD kembali golden cross, mengindikasikan bahwa saham ini sedang bergerak positif.
Rekomendasi: Hold. Trailing stop jika gagal bertahan dan close di bawah 775.
http://step-trader.com/2018/09/23/antm-rebound-on-support-what-next/
Komentar
Posting Komentar