Analisa Saham ADHI
Samuel Sekuritas on Adhi Karya (ADHI) 01/03/2018
Earnings Turnaround Awaiting Down-beat COGS
-ADHI membukukan kontrak baru di 11M17 sebesar Rp33.3tn (+5.4%YoY) atau jauh melampaui target ADHI dan proyeksi SSI FY17E. Per Nov17 saja, terdapat 3 kontrak baru JO yang diperoleh: Jalan Tol Cisumdawu Fase I Rp813,6 miliar, jaringan irigasi Serayu Sumpiuh senilai Rp181,2 miliar dan terowongan Nanjung sebesar Rp157,2 miliar. Tahun ini, proyeksi new kontrak kami untuk ADHI sebesar Rp25.41tn adalah diluar perolehan kontrak LRT. Meskipun lebih rendah dari tahun lalu namun tidak akan berdampak signifikan pada penurunan kinerja P&L seiring dengan proses pengakuan burn rate yang kami perkirakan akan lebih besar di tahun berjalan (FY18E-FY20E).
- Pada minggu ketiga di bulan Desember lalu, ADHI dan KAI telah menandatangani perjanjian tata cara pembayaran (based on progress) atas pembangunan LRT terintegrasi wilayah JaBoDeBek sebesar Rp22.83tn. Dengan penandatanganan tersebut maka tata cara pembayaran oleh KAI ke ADHI kini semakin jelas.
-Valuasi: BUY dengan TP Rp2,550
MiraeAsset
Komentar
Posting Komentar