Saham Pilihan Hari Ini, 21 November 2016 by Heldy Arifien IHSG (Hold) : Menyikapi kondisi _Trumphonomic Effect_ yang masih membayangi aktifitas perdagangan di beberapa pekan terakhir, IHSG gagal untuk bertahan pada area area positif ataupun bertumpu pada area 5,200. Cermati dan waspadai berlansungnya sentimen tersebut, dengan terbentuknya _Falling 3 Methods Formation_ , IHSG masih akan cenderung bergerak dalam pola yang serupa. Level 5,050/5,075 masih akan menjadi basis support di pekan ini, sementara terbuka pula peluang pencapaian resistensi 5,250 apabila IHSG mampu menutup celah penuhnya di 5,231.97. ; Trend: _Accumulation Phase_ EMA(5,20) Signal: _Trading_ Stochastic Signal: _OversoldTrading_ Market Breath: _Neutral_ R(2): 5,226.45 R(1): 5,198.28 S(1): 5,140.57 S(2): 5,111.04 – Stop Loss Note: Dengan mempertimbangkan sejumlah katalis tersebut, kami perkirakan IHSG akan mengawali pekan perdagangan kali ini dengan bergerak datar dalam rentang 5,150-5,250. Menu Santap Saham Pagi in...