Saham Pilihan Hari Ini, 28 September 2016 (Samuel Sekuritas - IndoPremier) Samuel Sekuritas on Perusahaan Gas Negara (PGAS) 8/26/2016 Hidden bright spot - Rekomendasi Dewan Energi Nasional (DEN)dan Kementerian Perindustrian (Kemenperin) untuk harga gas konsumer akhir (downstream) sebesar US$ 7,18/mmbtu dengan harga gas hulu sebesar US$ 4,0/mmbtu (harga gas pemerintah: US$ 6,0/mmbtu) memberikan marjin untuk perusahaan distribusi gas (midstream) sebesar US$ 3,18/mmbtu. Marjin ini sedikit lebih besar dibandingkan marjin distribusi gas konvensional PGAS yang sebesar US$ 3,15/mmbtu - PGAS masih mampu menganggarkan US$ 500 juta capex (2016 capex: US$ 500 juta, 2015: US$ 800 juta). PGAS masih mampu menganggarkan US$ 500 juta capex (2016 capex: US$ 500 juta, 2015: US$ 800 juta). Asumsi tersebut menghasilkan EBITDA sebesar US$ 527 juta (vs 2015: US$807 juta, EBITDA/mmbtu: USD 2,83/mmbtu). Sehingga laba kotor/mmbtu yang diajukan oleh Kemenperin dan DEN masih mengizinkan PGAS un...
Website Saham Online Indonesia