Ulasan Pasar Modal Hari Ini, 26 Oktober 2016 (IHSG)
Market Comment by Taye Shim (taye.shim@miraeasset.com)
Earnings update sejauh ini: BBNI (Beat), BBRI (Beat), BBTN (Beat), BMRI (Beat), TLKM (Miss), SRIL (No consensus). HMSP (N/C), JSMR (N/C). Mengingat tren makro yang jinak pada kuartal tersebut, kami berharap tren pendapatan yang menguntungkan terungkap di 3Q16. Di AS, sentimen konsumen jatuh ke level terendah tiga bulan pada Oktober, di bawah ekspektasi analis. Secara terpisah, Case-Shiller Index menunjukkan harga rumah AS meningkat 5.1% tahun-ke-tahun pada bulan Agustus.
Market Indicator
JCI: 5,397.82 (-0.42%)
EIDO: 26.30 (-0.30%)
DJIA: 18,169.27 (-0.30%)
FTSE100: 7,017.64 (+0.45%)
USD/IDR: 13,005 (-0.05%)
10yr GB yield: 7.06% (+1bps)
Oil Price: 49.96 (-1.11%)
Foreign net purchase: IDR118.9bn
Foreign net purchase on single stocks (HOTS screen #0141)
TOP BUY: BBCA, PGAS, SMGR, LSIP, BMRI
TOP SELL: WSKT, LPPF, BJBR, UNTR, HMSP
Most actively traded stocks (HOTS screen #0102)
BBCA, TLKM, ASII, BRMS, BMRI
Technical Insight by Tasrul (tasrul@dwsec-id.com)
*IHSG: diperkirakan masih cenderung konsolidasi. Perkiraan trading range hari ini 5,384-5,441. Indikator MFI Optimized dan indikator RSI Optimized sudah berada sekitar support trendline dengan volume tembus rata-rata. Dengan demikian diperkirakan potensi koreksi masih terlihat dengan kecenderung konsolidasi.
*RALS: buy on weakness, trading range hari ini 1,215-1,320. Indikator MFI Optimized dan indikator RSI Optimized saat ini masih akan menguji support trendline namun volume masih di bawah rata-rata. Dengan demikian potensi koreksi masih terlihat.
*BBCA: buy on weakness, trading range hari ini 15,425-15,900. Indikator MFI Optimized dan indikator W%R Optimized saat ini masih akan menguji support trendline dengan volume tembus rata-rata. Dengan demikian potensi koreksi masih terlihat namun juga mulai terbatas.
*CTRA: buy on weakness, trading range hari ini 1,535-1,610. Indikator MFI Optimized dan indikator W%R Optimized saat ini masih akan menguji support trendline dengan volume tembus rata-rata. Dengan demikian potensi koreksi masih terlihat namun juga mulai terbatas.
Komentar
Posting Komentar