Headline Berita Saham Hari Ini, 7 September 2016
Target lifting migas 2017 direvisi (Media Indonesia)
Komisi VII DPR RI dan pemerintah sepakat merevisi asumsi lifting minyak bumi dalam Rencana anggaran pendapatan belanja negara (RAPBN) 2017, dari 780 ribu barel per hari (bph) menjadi 815 ribu bph.Semen Baturaja akan menarik pinjaman sebesar Rp1,5 triliun (Investor Daily)
PT Semen Baturaja Tbk (BRMt) secara bertahap akan menarik pinjaman sebesar Rp1,5 triliun dari PT Bank Negara Indonesia Tbk (BBNI) di 4Q16. Pinjaman ini akan digunakan untuk ekspansi di pabrik Baturaja 2.Obligasi Surya Internusa oversubscribed 1,2 kali (Investor Daily)
Selama periode bookbuilding dari PT Surya Semesta Internusa Tbk (SSIA) telah oversubscribe 1,2 kali. Selain itu, penjamin emisi adalah PT Mandiri Sekuritas dan PT Indo Premier Securities.J Resources akan melakukan private placement (Investor Daily)
PT J Resources Tbk (PSAB) akan melakukan non HMETD sebesar Rp950,4 miliar. Perseroan akan menerbitkan 2,64 miliar saham baru, atau maksimal 10% dari modal disetor PSAB.Tebusan tax amnesty bisa dari kredit bank (Kontan)
Sejumlah bank akan menawarkan kredit pembayaran untuk tebusan amnesti pajak.Bisa hemat anggaran, e-government berlaku 2017 (Kontan)
Kemkominfo undang Korea Selatan untuk menggarap e-government dengan utamakan lokal.KRAS bidik rights issue IDR1.87tr (Kontan)
Emiten baja KRAS telah mengantongi persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) untuk menerbitkan 4.9 miliar saham baru bernominal IDR500/saham.MLPL melepas 87.5 juta saham LPPF (Kontan)
MLPL menjual 87.5 juta saham LPPF di kisaran harga IDR18,735 hingga IDR19,305 per saham di pasar negosiasi, Selasa (6/9).- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Label
Berita Saham
Labels:
Berita Saham
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya
Komentar
Posting Komentar