Daewoo Technical Desk 11 Juli 2016
by Heldy Arifien (heldy.arifien@dwsec-id.com)IHSG (Hold) :
Bargain hunting yang masih terjadi di akhir pekan menjelang libur panjang Iedul Fitri yang lalu, gagal menahan laju tekanan pada IHSG yang melorot 0.89% dan ditutup pada level 4,971.58pt serta menutup celah 4,980.11-4,996.40. Dimana sebelumnya mencetak rekor harga di titik 5,027.62pt. Bearish Engulfing pada titik overbought 66.77 stochastic menggambarkan bahwa, tekanan pelemahan masih akan berlanjut untuk selanjutnya menguji 4,950-4,955 pada area 38.2% Fibonacci Rationya;Trend: Distribution Area
EMA(5,20) Signal: Buy
Stochastic Signal: Overbought
Market Breath: Trading
R(2): 5,062.39
R(1): 5,016.98
S(1): 4,948.88
S(2): 4,926.18 – Stop Loss
Note: Kami perkirakan IHSG akan mencoba memasuki area 5,000, dan bergerak dalam rentang 4,950-5,020.
Menu Santap Saham Daewoo Pagi ini;
ANTM (Hold):
Diharapkan Bullish Signal pada titik 14.29 oversold stochastic dapat mematahkan potensi berlanjutnya tekanan dari Bearish Signal EMA(5,20) yang muncul, untuk selanjutnya bertahan pada support IDR710 di 50% Fibonacci Rationya;
Trend: End of Contraction Phase
EMA(5,20) Signal: Neutral/Hold
Stochastic Signal: Neutral/Hold
Market Breath: Trading
R(2): 740
R(1): 726
S(1): 706
S(2): 698 – Stop Loss
Note: Manfaatkan momentum akumulasi dalam rentang pergerakan harga IDR705-740.
ADRO (Trading Buy):
Separating Line Candle yang melengkapi penutupan perdagangan pekan lalu, membuka peluang ADRO untuk memanfaatkan ruang penguatan yang terbatas untuk bertahan pada area uptrend support IDR850-860;
Trend: Expansion Phase
EMA(5,20) Signal: Buy
Stochastic Signal: Neutral/Hold
Market Breath: Trading
R(2): 915
R(1): 900
S(1): 865
S(2): 845 – Stop Loss
Note: Waspadai potensi pembalikan arah, apabila ADRO gagal melakukan penetrasi resistensinya di IDR900-915.
SSMS (Trading Buy)
Bullish Signal pada EMA(5,20) diakhir sesi perdagangan jelang libur panjang kemarin, diharapkan mampu mendorong SSMS untuk melanjutkan penguatannya menguji
EMA(5,20) Signal: Buy
Stochastic Signal: Neutral/Hold
Market Breath: Trading
R(2): 1,930
R(1): 1,915
S(1): 1,880
S(2): 1,860 – Stop Loss
Note: SSMS memiliki peluang untuk bergerak dalam rentang harga IDR1,880-1,930.
INDF (Trading Buy)
MA(5,20) Signal: Buy
Stochastic Signal: Oversold
R(2): 7,400
R(1): 7,200
S(1): 6,900
S(2): 6,775 – Stop Loss
ISSP (Trading Buy)
MA(5,20) Signal: Buy
Stochastic Signal: Neutral/Hold
R(2): 262
R(1): 258
S(1): 250
S(2): 246 – Stop Loss
ON SCREEN: SIDO LPKR MAPI MPPA
Komentar
Posting Komentar